Jawa Tengah | News | Senin, 20 Oktober 2025 - 19:12
KENDAL, Wawasannews.com – Aksi cepat dan tegas aparat kepolisian kembali mencegah potensi bentrokan antarpelajar di wilayah Kabupaten Kendal. Tim UKL (Unit Kecil Lengkap) Polres Kendal berhasil menggagalkan aksi tawuran yang nyaris pecah di kawasan Jalan Kebondalem pada Minggu dini hari. Wakapolres Kendal, Kompol Indra Jaya Syafputra, S.H., S.I.K., M.H., menegaskan bahwa pihaknya tidak akan memberi…
Jawa Tengah | Senin, 20 Oktober 2025 - 14:41
KENDAL, Wawasannews – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kendal menggelar rapat paripurna dengan agenda penyampaian jawaban Bupati Kendal atas pandangan umum fraksi-fraksi terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Kabupaten Kendal serta penyampaian bupati atas Raperda Prakarsa DPRD, Senin (20/10/2025). Rapat dipimpin oleh Ketua DPRD Kendal Mahfud Sodiq dan dihadiri langsung oleh Bupati Kendal Dyah Kartika…
Jawa Tengah | News | Senin, 20 Oktober 2025 - 08:15
KENDAL, Wawasannews.com – Warga Desa Tunggul Sari, Kecamatan Brangsong, mendirikan Posko Aliansi Peduli Lingkungan di depan Balai Desa sebagai bentuk pengawasan terhadap rencana tambang Galian C serta proses penanganan yang tengah berjalan di pemerintah desa. Ketua RW 3 Desa Tunggul Sari, Bonang, menjelaskan bahwa posko tersebut memiliki tiga tujuan utama. Pertama, untuk mengawal tindak lanjut…
Ekonomi | Jawa Tengah | Senin, 20 Oktober 2025 - 08:04
KENDAL, Wawasannews.com – Desa Jungsemi, Kecamatan Kangkung, Kabupaten Kendal, kini memiliki destinasi wisata unggulan yang menjadi penopang ekonomi desa. Pantai Indah Kemangi (PIK), objek wisata yang dikelola Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Jungsemi, mencatat rata-rata pendapatan hingga Rp 1 miliar per tahun. Bendahara BUMDes Jungsemi, Dian, menjelaskan bahwa pengelolaan PIK awalnya dilakukan oleh…
Jawa Tengah | Senin, 20 Oktober 2025 - 07:54
KENDAL, Wawasannews.com – Pemerintah Kabupaten Kendal terus mendorong percepatan program Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (P2DD), khususnya dalam layanan pembayaran pajak daerah. Upaya tersebut diwujudkan melalui penandatanganan kerja sama dengan Bank Mandiri yang berlangsung di Pendopo Tumenggung Bahurekso, belum lama ini. Bupati Kendal menyampaikan bahwa digitalisasi pembayaran pajak daerah merupakan bagian dari komitmen…
Jawa Tengah | Minggu, 19 Oktober 2025 - 20:33
KENDAL, Wawasannews – Belasan petani penggarap eks HGU PTPN IX Kebun Kesruk di Dukuh Kalidapu dan Pencar, Desa Kaliputih, Kecamatan Singorojo, Kabupaten Kendal, mendatangi rumah dinas Ketua DPRD Kendal, Mahfud Sodiq, Sabtu (19/10/2025) petang. Kedatangan mereka untuk menyampaikan aduan terkait lahan garapan yang terdampak proyek strategis nasional (PSN) Bendung Bodri Kendal–Temanggung. Ketua DPRD Kendal, Mahfud…
Jawa Tengah | Minggu, 19 Oktober 2025 - 19:49
KAB. SEMARANG, Wawasannews – Pimpinan Cabang (PC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kabupaten Semarang menggelar rapat kerja (raker) di Balai Islam Ambarawa, Dusun Kepatihan, Desa Kranggan, Kecamatan Ambarawa, Sabtu (18/10/2025). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 09.30 hingga 20.00 WIB ini mengusung tema “Menuju Pelajar NU Kabupaten Semarang yang Maju…
Jawa Tengah | News | Minggu, 19 Oktober 2025 - 18:26
KENDAL, Wawasannews.com – Sinergi antara unsur Polri, TNI, dan Pemerintah Daerah kembali terlihat dalam kegiatan patroli gabungan Tiga Pilar Kecamatan Patean, Sabtu malam (18/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 20.00 WIB hingga larut malam ini menjadi langkah konkret menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal. Patroli tersebut dipimpin langsung…
Jawa Tengah | News | Minggu, 19 Oktober 2025 - 18:23
KENDAL, Wawasannews – Alun-Alun Kendal dipadati puluhan ribu peserta berseragam putih pada Minggu (19/10/2025) pagi. Mereka berasal dari berbagai pondok pesantren dan organisasi keagamaan yang antusias mengikuti kegiatan Jalan Sehat Hari Santri Nasional 2025 yang digelar Pemerintah Kabupaten Kendal bersama para pesantren. Ketua DPRD Kabupaten Kendal Mahfud Sodiq, yang hadir memeriahkan kegiatan tersebut menyampaikan apresiasi atas…
Jawa Tengah | News | Minggu, 19 Oktober 2025 - 08:50
KENDAL, Wawasannews.com – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Kendal menggelar silaturahmi bersama Komunitas Grab Kendal di Pos 3 Pantes Satlantas Polres Kendal. Kegiatan ini dihadiri Kanit Gakkum, Kanit Turjawali, perwakilan Jasa Raharja Kabupaten Kendal, serta puluhan anggota komunitas ojek online (ojol) Grab Kendal. Silaturahmi tersebut menjadi ajang mempererat komunikasi dan kerja sama antara kepolisian dan…
Ekonomi | Jawa Tengah | Minggu, 19 Oktober 2025 - 08:27
SEMARANG, Wawasannews.com – Tak hanya menjadi wadah dialog ekonomi antara pelaku industri dan pemerintah, Pergelaran acara KEK Kendal and Central Java Future Forum 2025 juga membuka ruang baru bagi para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Kendal untuk ikut memperkenalkan potensi daerah di kancah global. Dalam forum yang dihadiri lebih dari 200 ekspatriat dari…
Jawa Tengah | News | Sport | Minggu, 19 Oktober 2025 - 08:09
KENDAL, Wawasannews.com – Olahraga panjat tebing kini tak sekadar ajang adu ketangkasan, tetapi juga menjadi sarana menumbuhkan kepedulian terhadap lingkungan. Hal ini disampaikan Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Kendal, Aris Irwanto, saat menghadiri Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) Cabang Panjat Tebing tingkat SD, SMP, dan SMA sederajat Kabupaten Kendal Tahun 2025, di halaman Stadion…
News | Sabtu, 18 Oktober 2025 - 20:16
KENDAL, Wawasannews.com – Ketua DPRD Kabupaten Kendal, H. Mahfud Sodiq, menggelar sarasehan bersama puluhan kiai alumni Pondok Pesantren Tebuireng Jombang, Jawa Timur, di rumah dinasnya, Sabtu (18/10/2025). Acara yang berlangsung penuh keakraban itu turut dihadiri oleh tokoh ulama nasional sekaligus pakar tafsir Al-Qur’an, Dr. KH. Ahmad Mustain Syafi’i, serta para anggota Ikatan Keluarga Alumni…
Jawa Tengah | News | Sabtu, 18 Oktober 2025 - 10:42
KENDAL, Wawasan.news.com – Pemerintah Kabupaten Kendal menegaskan komitmennya dalam memperkuat ekonomi masyarakat desa melalui dukungan penuh terhadap pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP). Dukungan tersebut disampaikan langsung oleh Bupati Kendal Hj. Dyah Kartika Permanasari saat menghadiri Groundbreaking Kantor Koperasi Desa Merah Putih di Desa Mororejo, Kecamatan Kaliwungu, Jumat (17/10/2025). Acara peletakan batu pertama itu…
News | Sabtu, 18 Oktober 2025 - 10:35
KENDAL, Wawasannews.com – Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maimoen menghadiri kegiatan Resik-resik Pondok Pesantren atau Ro’an di Pondok Pesantren Hidayatul Mubtadi’in, Desa Jambearum, Kecamatan Patebon, Jumat (17/10/2025). Kegiatan tersebut juga terhubung secara daring melalui zoom meeting dengan sejumlah pondok pesantren lain di Jawa Tengah. Pelaksanaan Ro’an di Ponpes Hidayatul Mubtadi’in dirangkaikan dengan kegiatan Bersatu Siaga,…